- 8 potong ayam
- 1 sendok teh garam
- 150 ml air
- 1 liter minyak goreng
Bahan tepung untuk bumbu :
- 300 gr tepung terigu protein
- 1 sendok teh baking powder
- 3 sendok makan tepung maizena
- 1 sendok teh merica hitam bubuk
- 1/2 sendok teh cabai bubuk
- 1/2 sendok teh bawang putih bubuk
- 1 sendok teh garam halus
Cara Membuat Spicy Fried Chicken :
- Rendam ayam dengan 100 ml air garam selama 15 menit. Sisihkan. Campur semua bahan tepung bumbu, aduk rata. Sisihkan.
- Ambil 3 sdm campuran terigu, tuangi dengan sisa air. Aduk rata.
- Celupkan ayam dalam cairan terigu. Angkat dan gulingkan diatas campuran terigu sambil dicubit-cubit lalu ketokan hingga kulit keriting.
- Panaskan minyak, goreng ayam hingga kuning kecoklatan. Angkat dan tiriskan. Sajikan Spicy Fried Chicken dengan saus sambal.
No comments:
Post a Comment